Fokus

Perkembangan Dana Abadi ITS tembus Rp 4 milyar

Jumlah Dana Abadi terus bertambah dan bergulir terus menerus, setelah melakukan penggalangan dana abadi di Jakarta, 26 Mei 2009 dan Surabaya, 20 Juni 2009, maka dari pelaksanaan penggalangan dana abadi tersebut bertambah lagi Rp 410 juta, dengan rincian sebagai berikut :

 No Nama Penyumbang
Tipe Gold
Tipe Platinum
 1  Muhammad Nuh (Menkominfo) Rp    50 juta
 2  Supaad PU Rp   100 juta
 3  Juwono Rp     10 juta
 4  Tejo Suryono Rp     10 juta
 5  Iskandar Zulkarnaen Rp      5 juta
 6  Agus Purnomow PT Barata Indonesia Rp    10 juta
 7  Ika Mekanika Rp    10 juta
 8  Firmansyah PT DOK Surabaya  Rp    15 juta
 9  Achmad Jazidie Rp    50 juta Rp    25 juta
 10  Yusron Rp    25 juta
 11  Harun Al Rashid  Rp    50 juta
 12  Hadi Muhono Rp    25 juta
  Jumlah
Rp  100 juta
Rp   310 juta

Sehingga jumlah dana abadi per tanggal 23 Juni 2009 menjadi Rp 4.035.000.000,- dengan rincian :

– Kategori Platinum                          Rp  1.610.000.000,-
– Kategori Gold                               Rp  2.275.000.000,-
– Kategori Silver                              Rp     150.000.000,-
– Kategori Regular                           Rp                     0,-

                      Jumlah                    Rp  4.035.000.000,-

Pada penggalangan dana abadi ITS di Surabaya, Ketua Umum IKA ITS Dwi Soetjipto mengucapkan terima kasih kepada alumni ITS yang telah menyisihkan sebagian rejekinya untuk membantu almamater ITS, serta panitia penggalangan Dana Abadi yang tiada lelah pada setiap kesempatan melakukan kegiatan penggalangan dana abadi ini. Setelah pelaksanaan penggalangan dana abadi ITS di Surabaya, akan dilanjutkan ke wilayah lainnya bekerjasama dengan Pengurus Wilayah IKA ITS setempat. Informasi mengenai alokasi penggunaan Dana Abadi ITS maupun penjelasan kategori Dana Abadi dapat di lihat di http://www.alumniits.com/index.php?option=com_content&view=article&id=215&Itemid=1

ÂÂ